Gampang !! Cara membuat akun VoIP rakyat atau telepon rakyat

Assalamualaikum wr.wb

Hay sobat blogger kali ini admin akan membagikan sebuah tutorial yaitu tentang "cara membuat akun VoIP rakyat atau telepon rakyat".

Telepon Rakyat adalah penyedia layanan gratis untuk Voice over Internet Protocol atau VoIP, jaringan
komunikasi berbasis IP. Pengguna dapat menggunakan aplikasi tertentu atau perangkat keras tertentu
yang khusus untuk VoIP berbasis SIP untuk terdaftar dan kemudian dapat melakukan panggilan telepon
antar sesama pengguna Telepon Rakyat dan layanan VoIP lainnya berbasis SIP.
Untuk saat ini panggilan telepon hanya dapat dilakukan antar sesama pengguna Telepon Rakyat dan
layanan VoIP lainnya berbasis SIP. Keterbatasan ini karena penyedia layanan Telepon Rakyat
memerlukan izin khusus agar dapat menghubungkan penggunanya dengan PSTN maupun jaringan
GSM, dan saat ini kami belum memilikinya, bahkan sebenarnya belum ada niat untuk mengarah
kesana.

Berikut ini langkah-langkahnya:

1. Kunjungi URL: http://teleponrakyat.id, setelah itu pilih menu Register, akan muncul menu seperti
berikut :


Isi pada form :
• First name : Nama depan Manager
• Last name : Nama belakang Manager
• Email : Email pribadi Manager
• Account ID : Account ID untuk Manager
• Password : Password untuk Account ID

2. Setelah akun berhasil dibuat,, lanjutkan dengan login..
Kunjungi URL: http://teleponrakyat.id , setelah itu pilih menu Login, akan muncul menu seperti
berikut :


Isi pada form :
• Account ID  : Account ID Manager
• Password  : Password Account ID Manager

3. Jika berhasil login maka akan muncul dashboard seperti gambar dibawah

4.kemudian kita lanjutkan dengan update Profile bisa pada menu MyAccount   Profile →  .
Setelah itu akan muncul menu :

Keterangan :
• First name   : Untuk nama depan manager
• Last name   : Untuk nama belakang manager
• Website   : Alamat website pribadi manager

5.kemudian kita akan menambahkan domain baru dengan cara pilih menu Settings → Manage Domain
Setelah itu akan muncul menu seperti berikut :

Link Add digunakan untuk mendaftarkan Domain. Tombol Search digunakan untuk mencari Domain
berdasarkan nama Domain, prefix dan/atau description.

6. Klik add untuk menambah kan domain baru,, kemudian isi seperti gambar dibawah ini
*Kata contoh bisa diganti dengan nama Anda masing-masing.
Setelah diisi semua lanjutkan dengan klik submit.



7.Dan sekarang domain anda sudah berhasil dibuat


8. Sekarang kita akan menambahkan user pada domain baru, caranya geser ke sebelah kanan dan akan ada seperti logo orang kemudian kita klik seperti gambar dibawah
9. Kemudian isi akun kita kita seperti contoh dibawah, lalu klik submit


10 dan sekarang user anda sudah dibuat

11. Sekarang kita tinggal menambahkan nomor telepon pada user yg telah dibuat,,, cara nya kembali ke setting >> manage domain,, lalu geser ke sebelah kanan ada logo seperti telpon dan di klik saja
12. Dan selamat sekarang nomor telepon Anda telah dibuat dan siap digunakan.

Oke baiklah cukup sekian postingan kali ini semoga bisa bermanfaat,,jika ada pertanyaan silahkan berkomentar dan jangan lupa bagikan..

Wassalamu'alaikum wr.wb



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Gampang !! Cara membuat akun VoIP rakyat atau telepon rakyat"

Post a Comment